Sosialisasi Reformasi Birokrasi, ZI dan Budaya Kerja Prima - PPID Pelaksana RSUD dr. Soedarso

Breaking

12 April 2021

Sosialisasi Reformasi Birokrasi, ZI dan Budaya Kerja Prima


Bertempat di Ruang Aula lantai 2 Gedung Admnistrasi RSUD dr. Soedarso, telah dilaksanakan acara Sosialisasi Reformasi Biroksasi, Zona Integritas dan Budaya Kerja Prima dengan narasumber dari Biro Pemerintahan Kantor Gubernur Kalimantan Barat dan Inspektorat Provinsi Kalimantan Barat, tanggal 12 April 2021.

 

Acara dihadiri oleh Direktur RSUD dr. Soedarso, drg. Yuliastuti Saripawan, M.Kes, dan diselenggarakan secara offline maupun online, mengingat tetap mematuhi protokol kesehatan yang berlaku.

Post Bottom Ad